Siberasi.id – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui Pusat Riset Kebencanaan Geologi telah meriset gempa bumi di seluruh Indonesia dengan fokus untuk mencari sumber-sumber potensi terjadinya gempa bumi. BRIN menyebut Jawa Barat (Jabar) masuk dalam daerah rawan bencana geologi. “Secara geologi Pulau Jawa Bagian Barat khususnya Provinsi Jawa Barat merupakan daerah rawan bencana geologi, salah satunya gempa bumi. BRIN terus melakukan penelitian terhadap patahan atau sesar-sesar yang berpotensi menjadi sumber gempa bumi di Jawa Barat termasuk Sesar Lembang,” tutur Peneliti Ahli Muda di Pusat Riset Kebencanaan Geologi Edi Hidayat saat menjadi narasumber dalam Forum Bandung Menjawab “Dampak Sesar Lembang…
Penulis: Redaktur
Siberasi.id – Pemprov Jawa Barat (Jabar) menggunakan aplikasi Sapawarga Jabar Super App sebagai salah satu platform Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024. Tujuannya guna meningkatkan value dalam kemudahan, keterbukaan, akuntabilitas, simplifikasi, akurasi, dan akses layanan aduan PPDB 2024. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jabar Ika Mardiah menuturkan, penggunaan aplikasi Sapawarga Jabar Super App dalam PPDB 2024 sejalan dengan komitmen Pemprov Jabar untuk mengedepankan inovasi pelayanan publik melalui pengembangan teknologi informasi. “Tahun ini, setelah melakukan evaluasi bersama PPDB 2023 secara komprehensif, kami berupaya meningkatkan sistem terintegrasi melalui pengembangan-pengembangan yang diperlukan, khususnya untuk aplikasi Sapawarga yang terintegrasi dengan website PPDB,” ucap…
Siberasi.id – Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren telah menandatangani nota kesepakatan kerja sama program double degree antara Universitas Pendidikan Sultan Idris Malaysia (UPSI) dan empat Ma’had Aly. Penandatanganan kerja sama dua pihak ini berlangsung di Kedah, Malaysia, Senin (6/5/2024). Empat Ma’had Aly tersebut adalah Ma’had Aly Situbondo, Ma’had Aly Hasyim Asy’ari Jombang, Ma’had Aly Lirboyo, Ma’had Aly MUDI MESRA Aceh. Kerja sama program double degree (Gelar Ganda) Ma’had Aly dan UPSI Malaysia ini dibiayai melalui Program Beasiswa Santri Berprestasi (PBSB) melalui skema pembiayaan Dana Abadi Pesantren. Program ini akan dilaksanakan bersama empat kampus Ma’had Aly Marhalah Tsaniyah di UPSI…
Siberasi.id – Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) memberikan apresiasi tinggi atas perjuangan Timnas Indonesia U-23 meski kalah 0-1 dari Guinea U-23. Hasil ini membuat skuad Garuda gagal tampil di Olimpiade Paris 2024. “Kita sangat apresiasi. Anak-anak sudah bermain bagus. Artinya ada lompatan besar atas penampilan mereka dari event-event sebelumnya,” ujar Deputi Pengembangan Pemuda Kemenpora Raden Isnanta seperti dikutip dari situs resmi Kemenpora, Jumat (10/5/2024). Hal tersebut disampaikan Isnanta usai mengikuti nonton bareng di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta. Menurutnya, Garuda Muda sudah memberikan segalanya. Mulai dari penampilan di Piala Asia U-23 hingga ke babak play-off Olimpiade 2024.…
Siberasi.id – Pemkab Bogor dan Pemprov Jawa Barat berkolaborasi lakukan percepatan penanganan ledakan gudang amunisi dan permasalahan Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS) Nambo. Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu dan Sekretaris Daerah (Sekda) Jabar Herman Suryatman lakukan kunjungan langsung ke rumah warga terdampak. Sekda Jabar Herman Suryatman mengungkapkan, kunjungan langsung lapangan dilakukan mempercepat penanganan sosial akibat bencana ledakan Gudang Peluru milik Kodam Jaya di Kawasan Gunung Putri beberapa waktu lalu. “Insyaallah minggu depan akan mulai konsen untuk menyelesaikan perbaikan rumah-rumah yang terdampak. Untuk permukiman umum, jumlah rumah yang terdampak ada 45 rumah,” katanya seperti dikutip dari situs resmi Pemprov Jabar, Jumat…
Siberasi.id – Tim U-23 Indonesia telah berjuang maksimal dalam upaya kualifikasi menuju Olimpiade. Namun, hasil akhir belum berpihak kepada Marselino dan kawan-kawan. Sekadar diketahui, Indonesia gagal tampil di Oliampiade Paris 2024 setelah kalah dari Guinea. Garuda Muda takluk dengan skor 0-1 saat melawan Guineapssi di babak play off. Suporter Indonesia pun kecewa. Mereka lantas melontarkan cacian bernada rasisme kepada Guine. PSSI mengutuk aksi tak terpuji suporter Indonesia itu. Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Arya Mahendra Sinulingga mengatakan para pemain dan tim kepelatihan Shin Tae-yong pun telah berbesar hati menerima kekalahan. Arya mengatakan para suporter pun harus mampu menerima kekalahan tersebut.…
Siberasi.id – Bobotoh menggeruduk Stadion Sidolog saat Persib Bandung menggelar latihan i Stadion Sidolig, Kota Bandung, Jumat (10/5/2024). Persib mempersiapkan diri menghadapi Bali United pada semifinal championship series Liga 1 pada Rabu, 14 Mei 2024, di Bali. Bobotoh memberikan suntikan semangat kepada penggawa Maung Bandung. Bojan Hodak mengapresisi dukungan yang diberikan Bobotoh pada sesi latihan pagi di Stadion Sidolig. Menurutnya, dukungan itu menjadi suntikan motivasi bagi timnya untuk mengarungi championship series Liga 1 2023/2024. “Saya selalu merasa senang dengan dukungan seperti ini,” kata pelatih asal Kroasia tersebut setelah sesi latihan. Seperti yang diharapkan bobotoh, Bojan menegaskan, target Persib adalah meraih…
Siberasi.id – Cuaca di Cirebon diprediksi bervariasi pada Sabtu, 11 Mei 2024, berdasarkan data dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Pagi Hari Pukul 04:00 WIB, langit diprediksi berawan dengan suhu sekitar 27°C. Kelembapan udara mencapai 90% dengan angin bertiup sekitar 10 km/jam dari arah Selatan. Menuju pagi hari, pada pukul 07:00 WIB, cuaca diprediksi cerah berawan dengan suhu yang tetap sekitar 27°C. Kelembapan udara sedikit menurun menjadi 80% dengan angin berhembus sekitar 10 km/jam dari arah Tenggara. Pukul 10:00 WIB, kondisi cuaca di Cirebon diprakirakan tetap cerah berawan, dengan suhu yang mulai meningkat menjadi 32°C. Kelembapan udara turun menjadi…
Siberasi.id – Pada Sabtu, 11 Mei 2024, warga Majalengka dapat mengharapkan perubahan cuaca yang signifikan sepanjang hari, menurut prakiraan terbaru dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Pagi Hari Pukul 04:00 WIB, langit diperkirakan akan berawan dengan suhu sekitar 23°C. Kelembapan udara mencapai 90% dengan angin bertiup sekitar 10 km/jam dari arah Tenggara. Pagi hari, pada pukul 07:00 WIB, cuaca diperkirakan cerah berawan dengan suhu sedikit naik menjadi 25°C. Kelembapan udara menurun sedikit menjadi 80% dengan angin yang tetap bertiup sekitar 10 km/jam dari arah Tenggara. Pukul 10:00 WIB, kondisi cuaca di Majalengka diperkirakan tetap cerah berawan, dengan suhu yang…
Siberasi.id – Cuaca di Indramayu diprediksi akan mengalami perubahan pada Sabtu, 11 Mei 2024, menurut data dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Pagi Hari Pukul 04:00 WIB, langit diperkirakan akan berawan dengan suhu sekitar 25°C. Kelembapan udara mencapai 90% dengan angin yang sangat tenang, hanya sekitar 0 km/jam, atau sering disebut “CALM”. Ketika pagi menjelang, pada pukul 07:00 WIB, cuaca diprediksi cerah berawan dengan suhu yang mulai naik menjadi 28°C. Kelembapan udara sedikit berkurang menjadi 80% dengan angin berhembus sekitar 10 km/jam dari arah Timur. Pukul 10:00 WIB, kondisi cuaca di Indramayu diprakirakan tetap cerah berawan, dengan suhu yang…