Penulis: admin

Siberasi.id – Pemerintah Indonesia melalui Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) telah menetapkan status keadaan tertentu darurat penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak. Ketetapan itu sebagaimana tertuang dalam Surat Keputusan Kepala BNPB Nomor 47 Tahun 2022, terbit 1 Juli 2022 atau persis 9 hari menjelang Iduladha 10 Juli 2022. “Menetapkan: Keputusan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana tentang penetapan status keadaan tertentu darurat penyakit mulut dan kuku,” bunyi surat tersebut. Dalam surat keputusannya, Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto menetapkan enam poin, yakni pertama, menetapkan status keadaan tertentu darurat PMK. Kedua, penyelenggaraan penanganan darurat pada masa status keadaan tertentu darurat Penyakit…

Read More

Siberasi.id – Fraksi PDIP dan Fraksi Golkar akan merotasi anggotanya di alat kelengkapan dewan (AKD). Dalam rotasi AKD DPRD Kota Cirebon, bagaimana sikap Fraksi Demokrat dan Fraksi PAN? Wakil Ketua DPRD Kota Cirebon dari Fraksi Demokrat, M Handarujati Kalamullah menyatakan, fraksinya tidak akan mengubah komposisi anggotanya di AKD. “Fraksi Demokrat komposisinya tetap seperti yang sekarang. Tidak ada perubahan,” kata Handarujati, Jumat (1/7/2022). Handarujati menyampaikan, anggota Fraksi Demokrat di tiap AKD telah menunjukkan kinerja yang baik. Sehingga sejauh ini belum ada kesepakatan untuk perpindahan. “Tapi tentu kita harus terus meningkatkan kinerja. Spirit itu yang harus Fraksi Demokrat kedepankan,” kata sekretaris DPD…

Read More

Siberasi.id – Fraksi PDIP dan Fraksi Golkar akan merotasi anggotanya di alat kelengkapan dewan (AKD). Dalam rotasi AKD DPRD Kota Cirebon, bagaimana sikap Fraksi Demokrat dan Fraksi PAN? Wakil Ketua DPRD Kota Cirebon dari Fraksi Demokrat, M Handarujati Kalamullah menyatakan, fraksinya tidak akan mengubah komposisi anggotanya di AKD. “Fraksi Demokrat komposisinya tetap seperti yang sekarang. Tidak ada perubahan,” kata Handarujati, Jumat (1/7/2022). Handarujati menyampaikan, anggota Fraksi Demokrat di tiap AKD telah menunjukkan kinerja yang baik. Sehingga sejauh ini belum ada kesepakatan untuk perpindahan. “Tapi tentu kita harus terus meningkatkan kinerja. Spirit itu yang harus Fraksi Demokrat kedepankan,” kata sekretaris DPD…

Read More

Siberasi.id – Komisi I DPRD Kota Cirebon minta Dinas Perhubungan (Dishub) gencarkan sosialisasi tagline ‘tanpa karcir parkir gratis’. Hal ini guna mendorong peningkatan pendapatan daerah dari sektor retribusi parkir. Sebagaimana terungkap dalam rapat kerja Komisi I bersama Dishub membahas persoalan retribusi parkir, Jumat (1/7/2022), di Griya Sawala gedung DPRD. Komisi I meminta kepada Dishub untuk menyosialisasikan slogan ‘Tanpa Karcis, Parkir Gratis’ sebagai usaha menertibkan penarikan retribusi sesuai Perda Nomor 3/2021 tentang Retribusi Jasa Umum. Sekretaris Komisi I DPRD Kota Cirebon, Tunggal Dewananto mendesak Dishub untuk lebih serius untuk mengawasi proses penarikan retribusi parkir dari masyarakat oleh juru parkir. Salah satunya…

Read More

Siberasi.id – Komisi I DPRD Kota Cirebon minta Dinas Perhubungan (Dishub) gencarkan sosialisasi tagline ‘tanpa karcir parkir gratis’. Hal ini guna mendorong peningkatan pendapatan daerah dari sektor retribusi parkir. Sebagaimana terungkap dalam rapat kerja Komisi I bersama Dishub membahas persoalan retribusi parkir, Jumat (1/7/2022), di Griya Sawala gedung DPRD. Komisi I meminta kepada Dishub untuk menyosialisasikan slogan ‘Tanpa Karcis, Parkir Gratis’ sebagai usaha menertibkan penarikan retribusi sesuai Perda Nomor 3/2021 tentang Retribusi Jasa Umum. Sekretaris Komisi I DPRD Kota Cirebon, Tunggal Dewananto mendesak Dishub untuk lebih serius untuk mengawasi proses penarikan retribusi parkir dari masyarakat oleh juru parkir. Salah satunya…

Read More

Siberasi.id – Perombakan alat kelengkapan dewan (AKD) di DPRD Kota Cirebon akan berlangsung pertengahan Juli mendatang. Fraksi PDIP dan Fraksi Golkar bakal rombak anggotanya di AKD. Fraksi PDIP akan menggeser Imam Yahya dari jabatan ketua Komisi I ke anggota Komisi II. Kemudian Benny Sujarwo bergeser dari Komisi II ke Komisi III. Sedangkan di Fraksi Golkar akan terjadi pertukaran jabatan antara Andrie Sulistio dan Ana Susanti. Andrie Sulistio yang saat ini di Badan Musyawarah akan ganti ke Bapemperda. Sebaliknya, Ana Susanti yang kini ketua Bapemperda akan pindah ke Badan Musyawarah. “Bu Ana dan Mas Andrie akan bertukar di Bamus dan Bapemperda.…

Read More

Siberasi.id – Perombakan alat kelengkapan dewan (AKD) di DPRD Kota Cirebon akan berlangsung pertengahan Juli mendatang. Fraksi PDIP dan Fraksi Golkar bakal rombak anggotanya di AKD. Fraksi PDIP akan menggeser Imam Yahya dari jabatan ketua Komisi I ke anggota Komisi II. Kemudian Benny Sujarwo bergeser dari Komisi II ke Komisi III. Sedangkan di Fraksi Golkar akan terjadi pertukaran jabatan antara Andrie Sulistio dan Ana Susanti. Andrie Sulistio yang saat ini di Badan Musyawarah akan ganti ke Bapemperda. Sebaliknya, Ana Susanti yang kini ketua Bapemperda akan pindah ke Badan Musyawarah. “Bu Ana dan Mas Andrie akan bertukar di Bamus dan Bapemperda.…

Read More

Siberasi.id – Anggota Komisi VIII DPR RI, Selly Andriany Gantina soroti proses skrining kesehatan terhadap calon jemaah haji (calhaj) Indonesia saat akan berangkat ke Tanah Suci. Pasalnya, saat monitoring di Arab Saudi, Selly menemukan ada jemaah haji Indonesia yang sakit pascaoperasi saat masih di Indonesia. “Ada jamaah asal Indramayu yang kondisinya sakit pascaoperasi, sehingga perlu penanganan medis secara intensif,” ungkap Selly dalam keterangannya, Jumat (1/7/2022) malam. “Terutama luka pascaoperasi. Karena keterbatasan tenaga medis, sehingga harus dirujuk ke klinik sektor,” imbuhnya. Anggota Fraksi PDI Perjuangan dari Dapil VIII Jawa Barat (Cirebon-Indramayu) itu menambahkan, ada juga jemaah haji dari Kabupaten Cirebon yang…

Read More

Siberasi.id – Ketua DPR RI Puan Maharani akan melakukan kunjungan ke wilayah Cirebon. Rencananya, Puan Maharani ke Cirebon pada 4 Juli 2022 mendatang. “Insya Allah Bu Puan ke Cirebon tanggal 4 Juli hari Senin,” kata Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat, Edi Suripno, Jumat (1/7/2022). Edi menjelaskan, ketua DPP PDI Perjuangan itu akan mengunjungi beberapa titik di kota dan Kabupaten Cirebon. Puan akan tiba di Kota Cirebon melalui Stasiun Kejaksan. Titik pertama yang akan ia kunjungi adalah kantor DPC PDI Perjuangan Kota Cirebon di kawasan Kesenden. Selanjutnya, Puan akan makan di Rumah Makan Nasi Jamblang Bu Nur. Setelah itu…

Read More

Siberasi.id – Pemkab Kuningan meminta kenaikan tarif atas air dari mata air Cipaniis yang mengalir ke Kota Cirebon. Sejauh ini, sumber air PDAM Kota Cirebon dari Cipaniis, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Kuningan. Hal itu terungkap dalam rapat evaluasi kerjasama pengelolaan sumber mata air Cipaniis antara Pemkot Cirebon dan Pemkab Kuningan, Kamis (30/6/2022), di aula kantor Perumda Air Minum Tirta Giri Nata Kota Cirebon. Selain jajaran direksi, pada rapat tersebut juga hadir sekretaris daerah (sekda) dari dua daerah. Sekda Kota Cirebon Agus Mulyadi dan Sekda Kabupaten Kuningan Dian Rachmat Yanuar. Sekda Dian mengatakan, kerjasama pengelolaan sumber mata air Cipaniis antara Pemkot Cirebon…

Read More